get app
inews
Aa Text
Read Next : Pemkot Cimahi Pastikan Stok Air Bersih Aman saat Musim Kemarau

Ini Dia 5 Daerah Terpanas di Jawa Barat, Ada yang Capai 38 Derajat Celsius

Sabtu, 07 Oktober 2023 | 10:24 WIB
header img
Cuaca panas. (Foto: Ilustrasi/Freepik)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Beberapa waktu terakhir, masyarakat Indonesia khususnya wilayah Jawa Barat merasakan hawa panas yang sangat menyengat.

Menurut pantauan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), penyebab terjadinya suhu udara panas di sejumlah wilayah Tanah Air lantaran penyinaran matahari ke bumi secara maksimal.

"Musim kemarau dengan dominasi cuaca cerah pada siang hari di sebagian besar wilayah Indonesia menyebabkan penyinaran matahari ke permukaan bumi maksimal," menurut keterangan BMKG, dikutip Sabtu (7/10/2023).

Suhu udara selama musim panas bisa mencapai sekitar 30-35 derajat celsius atau bahkan lebih tinggi, tergantung wilayah dan kondisi cuaca. Salah satu provinsi yang juga mengalami cuaca panas dan kekeringan adalah Jawa Barat. 

Nah, berikut ini 5 daerah terpanas di Jawa Barat.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut