BANDUNG, INEWSBANDUNGRAYA - Salah satu destinasi wisata yang bisa jadi pilihan untuk liburan di akhir pekan adalah museum.
Museum merupakan tempat penyimpanan benda-benda bersejarah dan bernilai, sekaligus sebagai tempat wisata edukasi akan apa yang pernah terjadi di masa lalu.
Bagi pecinta sejarah dan seni, berkunjung dari museum satu ke museum lain adalah keharusan. Selain belajar, pengunjung juga bisa mendapatkan inspirasi dari kisah maupun benda-benda yang ada di dalamnya.
Nah, Kota Bandung yang dikenal sebagai surganya tempat wisata dan menjadi tempat favorit para wisatawan berlibur, memiliki beberapa museum yang menarik untuk dikunjungi.
Tentunya, selain lebih menghemat biaya, berwisata ke museum juga akan menambah pengetahuan dan juga wawasan kamu mengenai Kota Bandung serta sejarah negara Indonesia itu sendiri.
Penasaran apa saja museum yang ada di Kota Bandung? Simak ulasan berikut ini, dirangkum dari berbagai sumber.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait