Astra Tanam 92 Ribu Pohon di Lahan Kritis Garut

Rizal Fadillah
ACara penanaman 92 ribu pohon yang digagas PT Astra International Tbk di Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut. (Foto: Ist)

"Dengan sistem agroforestri. Diharapkan bisa meningkatkan nilai ekologi dan konservasi. Selain itu, bisa memberi dampak sosial dan ekonomi kepada masyarakat sekitar," ucapnya.

Dengan begitu, selain menanam pohon yang berdampak konservasi, pada kegiatan Astra inipun ditanam pohon kopi untuk meningkatkan pendapatan warga.

Lebih lanjut, Diah mengungkapkan, penanaman pohon inipun merupakan kontribusi Astra dalam mendukung program National Determined Contribution pemerintah sebanyak 29 persen hingga  2030.

"Upaya ini juga sejalan dengan aspirasi Astra dalam menurunkan GHG sebanyak 30 persen sampai 2030 dari baseline 2019," tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network