5 Kota Terbesar di Jawa Barat, Nomor 4 Pernah Punya Wali Kota Ridwan Kamil

Aqeela Zea
Daftar kota terbesar di Jawa Barat, bukan Bandung. Foto: tripzilla

BANDUNG, INEWSBANDUNGRAYA.ID - Jawa Barat tercatat hanya memiliki 9 kota dan sisanya adalah kabupaten. Namun tahukah, kota terluas di Jawa Barat bukan Bandung.

Sebagaimana diketahui, jumlah penduduk terbanyak di Indonesia ada di Jawa Barat. Tercatat ada sekitar 49 juta jiwa yang tersebar di 27 kota/kabupaten.

Selama ini mungkin masih banyak yang menyangka kota terbesar di Jabar adalah Bandung. Padahal posisi Kota Kembang hampir di urutan buncit jika diurutkan dari 5 besar.

Tunggu apalagi, berikut daftar 5 kota terbesar di Jawa Barat yang dirangkum dari berbagai sumber:

5. Bogor

Di urutan kelima ada Kota Bogor. Dipimpin Bima Arya, kota ini memiliki luas wilayah sebesar 118,50 kilometer persegi.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network