Apes! Gegara Pengurangan 15 Poin, Juventus Terlempar dari Zona Liga Champions

Rizal Fadillah
Juventus. (Foto: Pixabay)

Akibat pengurangan 15 poin ini, Juventus dipastikan terlempar dari zona Liga Champions 2023-2024. Padahal sebelumnya, Juventus berada di urutan tiga dengan koleksi 37 poin,

Kini, tim asuhan Massimiliano Allegri itu menghuni peringkat 10 dengan koleksi 22 poin pada papan klasemen sementara Serie A 2022/2023.

Juventus kini terpaut 12 angka dari Lazio di posisi empat klasemen Serie A 2022-2023, atau batas akhir tim yang lolos ke Liga Champions 2023-2024.

Jadi, akankah Juventus finis di posisi empat besar di akhir musim nanti?

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network