Rekomendasi 6 Tempat Ngabuburit di Cirebon, Nomor 5 Cocok Buat Ngadem

Aqeela Zea
Hutan Kota Sumber, salah satu tempat ngabuburit di Cirebon. Foto: Wiki

2. Alun-alun Kejaksan

Alun-alun yang bersebelahan dengan Masjid Agung At-Taqwa tersebut baru direnovasi pada 2019 oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.

Tempat itu disukai masyarakat lantaran berpaving luas dengan gerbang batu bata. Kemudian biasanya Alun-alun Kejaksan ramai pedagang saat malam hari.

Alun-alun Kejaksan lokasinya ada di Jl. Tanda Barat II, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon.

3. Alun-alun Sangkala Buana Keraton Kasepuhan

Masyarakat senang mengunjungi tempat ini untuk ngabuburit. Lokasi ini dekat dengan Keraton Kasepuhan yang fenomenal.

Di samping Alun-alun itu, terdapat Masjid Sang Cipta Rasa yang merupakan salah satu Masjid bersejarah di Kota Cirebon.

Alun-alun Sangkala Buana lokasinya ada di kawasan Keraton Kasepuhan, Kota Cirebon.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network