Gema Keadilan KBB Dikukuhkan, Siap Bantu Menangkan PKS di Pilkada 2024

Abbas Ibnu Assarani
Pengurus DPD Gema Keadilan KBB periode 2021-2026 dikukuhkan oleh Ketua Umum DPW Gema Keadilan Jabar Andri Rusmana di Kantor DPD PKS KBB. (Foto: iNewsBandungraya.id)

Ketua Harian DPD Gema Keadilan KBB Roni Dahroni menambahkan, bupati KBB ke depan harus figur pituin dan tahu sejarah serta menghargai sesepuh KBB. Sebab KBB terbentuk melalui sebuah perjuangan dan bukan hasil given dari Kabupaten Bandung.

"Kita akan fokus menyiapkan kader di KBB yang punya watak kuat. Tentunya memprioritaskan kader internal PKS untuk maju di Pilkada demi KBB yang lebih baik lagi dan memperhatikan para tokoh pemekaran, karena KBB ini bukan given tapi hasil perjuangan," tandasnya.

Usai dilantik oleh Ketua Umum DPW Gema Keadilan Jabar Andri Rusmana, Gema Keadilan KBB akan bergerak melakukan penguatan struktur organisasi di kecamatan. Pada pelantikan yang digelar di Kantor DPD PKS KBB dihadiri pula oleh Ketua Dewan Pembina Gema Keadilan KBB Acep Hud Syalahudin, Ketua DPRD KBB Rismanto, dan Ketua DPD KNPI KBB Iip Saripudin. (*)



Editor : Abdul Basir

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network