4 Tempat Wisata di Bandung saat Libur Sekolah, Lengkap Ada Harga Tiket Masuk

Aqeela Zea
Orchid Forest Cikole Lembang, salah satu tempat wisata terbaik saat libur sekolah. (Foto: net)

Bermain di tempat wisata bakal membuat liburan menjadi lebih relaks lantaran kenyamanan yang disajikan. Perlu diketahui, Orchid Forest Cikole adalah konservasi bunga anggrek yang ada di tengah kawasan hutan pinus.

Salah satu ikon dari destinasi ini adalah woodbridge atau jembatan kayu yang membelah hutan pinus. Apabila datang di sore hari ketika kondisi mulai gelap, maka lampu-lampu yang ada di objek rekreasi tersebut akan menyala serta menambah nilai estetik woodbridge tersebut.

Lokasinya ada di Genteng, Cikole, Lembang Kabupaten Bandung Barat. Harga tiket masuk Rp 40.000 per orang dan ditambah Rp 10.000 untuk asuransi dari Perhutani.

2. Ranca Upas

Tempat wisata selanjutnya yang juga mempunyai udara dingin dan menjadi target liburan para wisatawan adalah Ranca Upas. Mereka yang suka camping dengan keluarga ataupun teman, Ranca Upas recommended banget untuk kalian.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network