Diresmikan 13 Agustus 2023, Intip Fasilitas Mewah Menara Kujang Sapasang

Rizal Fadillah
Menara Kujang Sapasang, tempat wisata baru di Jatigede, Kabupaten Sumedang. (Foto: sumedangkab.go.id)

SUMEDANG, iNewsBandungRaya.id - Menara Kujang Sapasang yang merupakan tempat wisata baru di Jatigede, Kabupaten Sumedang bakal diresmikan Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil pada 13 Agustus 2023.

Hal itu disampaikan Ridwan Kamil saat kunjungan ke Situraja beberapa waktu lalu.

"Menara Kujang Sapasang akan diresmikan 13 Agustus nanti," ucap Kang Emil, sapaan akrabnya.

Sementara itu, Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir mengatakan, berbagai persiapan peresmian ikon wisata baru di Jabar tersebut tengah disiapkan. Menara Kujang Sapasang memiliki 3 lantai dan dilengkapi lift.

Dipuncak menara sendiri akan ada view deck untuk wisatawan menikmati pemandangan Jatigede dari ketinggian 99 meter.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network