Demokrat Gelar Dialog Rakyat di Bandung, AHY Ungkap 5 Agenda Nasional

Aqeela Zea
Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono. (Foto: Ist)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Partai Demokrat menggelar 'Dialog Rakyat Partai Demokrat Kesejahteraan Untuk Semua' yang berlangsung di éL Hotel Bandung, Jl. Merdeka No.2, Braga, Kec. Sumur Bandung, Kota Bandung, Kamis (11/1/2024).

Kegiatan ini turut dihadiri Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY); Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono; Ketua DPD Demokrat Jawa Barat, Anton Sukartono Suratto; dan jajaran pengurus lainnya.

Dalam sambutannya, AHY mengungkapkan, jika Bandung merupakan Kota Perjuangan yang penuh sejarah dan kenangan bagi dirinya.

"Saya berhenti sejenak di Kota Bandung, tempat saya dilahirkan, bertumbuh dan berkembang di sini hingga saya bertemu dengan istri saya. Di kota ini pula Pak SBY menghabiskan lebih dari separuh masa pengabdiannya di masyarakat," ucap AHY.

AHY mengatakan, saat ini yang menjadi perhatian banyak masyarakat adalah dinamika Pilpres 2024. Apalagi, pada setiap acara debat lebih dari 53 persen masyarakat menyaksikan lewat layar televisi.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network