Kapan Puasa Ramadhan 2024? Ini Jadwal Versi Pemerintah, Muhammadiyah dan NU

Rizal Fadillah
Bulan Ramadhan. Foto ilustrasi Dok iNews.id

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Hampir setiap tahunnya, penetapan awal Ramadhan atau awal puasa pemerintah, Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah selalu berbeda.

Hal ini lantaran pemerintah, NU, dan Muhammadiyah mempunyai metode pengamatan hilal dengan cara berbeda. Hal tersebut yang menyebabkan penetapan awal puasa Ramadhan tidak sama.

Lantas, kapan awal puasa Ramadhan 2024 versi pemerintah, NU dan Muhammadiyah? Berikut ulasannya, dirangkum dari berbagai sumber, Rabu (6/3/2024).

- Pemerintah

Pemerintah menentukan awal puasa Ramadhan melalui sidang isbat yang dilakukan oleh Kementerian Agama (Kemenag) RI.

Dilansir dari laman resminya, Kemenag akan menggelar pemantauan Hilal (rukyatulhilal) awal Ramadhan pada Minggu (10/3/2024).

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network