Heboh Kopi Impor Banjiri Indonesia, Warganet: Kok Bisa?

Rizal Fadillah
Ilustrasi kopi. (Foto: Pixabay)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Sejumlah produsen kopi hingga pemiliki kafe khususnya di Jawa Barat tengah dibuat khawatir dengan maraknya kopi import yang memiliki harga jauh lebih murah serta kualitas produk yang konsisten.

Isu ini pun sempat menjadi perbicangan hangat di media sosial X (dulu Twitter). Salah satunya seperti cuitan yang diunggah oleh akun @kozirama pada Jumat (29/3/2024).

Dalam unggahannya itu, @kozirama mengatakan jika Indonesia saat ini tengah dibanjiri oleh produk kopi dari luar negeri.

"Indonesia lagi dibanjirin kopi dari luar. Harganya bisa lbh murah 20-30rb/kg dgn kualitas lebih konsisten. Kok bisa? Entahlah," tulis @kozirama dikutip Sabtu (30/3/2024).

Postingan ini pun mendapat banyak komentar dari para warganet. Salah satunya datang dari Mantan Menteri Kelautan dan Perikanan RI, Susi Pudjiastuti.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network