Terowongan Kereta Lampegan
Terowongan Lampegan berlokasi di Kecamatan Campaka, Kabupaten Cianjur merupakan salah satu terowongan kereta api tertua di Indonesia.
Terowongan Lampegan disebut memiliki aura menyeramkan bagi sebagian orang. Terowongan yang menjadi jalur penghubung Sukabumi-Cianjur ini memiliki kisah mistis tersendiri.
Konon, pada zaman dahulu, ada seorang penari ronggeng yang hilang secara misterius setelah peresmian terowongan. Kabarnya penari tersebut dijadikan tumbal, dan mayatnya ditanam di dalam tembok terowongan.
Itulah tiga tempat di Jabar yang dinilai angker penuh cerita mistis.
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait