3.Memperhatikan keselamatan
Ketka berkendara di jalan raya hujan menjadi salah satu hambatan yag cukup berbahaya. Pastikan untuk mengutamakan keselamatan ketiga berkendara ditengah hujan dengan tidak berkendara terburu-buru atau dapat berteduh terlebih dahulu bagi pengnedara motor agar tetap aman.
4.Asupan gizi dan air yang cukup
Selain menyediakan obat-obatan, ketika musim hujan datang perlunya memperhatikan asupan gizi bagi tubuh dengan mengonsumsi makanan bernutrisi agar energy dan imun tetap terjaga. Selain itu tubuh juga harus tetap terdehidrasi ketika hujan. Maka dari itu perlunya minum air putih yang cukup.
5.Menjaga kebersihan lingkungan
Ketika musim hujan, nyamuk dan bakteri biasanya akan berkembang biak. Agar terhindar dari hal tersebut pastikan rumah dan lingkungan sekitar tetap terjaga agar tidak menjadi tempak berkembangbiaknya nyamuk. (*)
Editor : Abdul Basir
Artikel Terkait