Keseruan Konser Sheila On 7 di Bandung: Penutupan Tur dengan Antusiasme Tinggi

Muhammad Iqbal Muzzafar
Konser Sheila On 7 'Tunggu Aku di Bandung'. Foto: Ist.

“Momen ini sudah saya tunggu-tunggu, karena sebagai penggemar setia, merasakan langsung suasana konser dan bernyanyi bersama puluhan ribu penggemar lainnya adalah pengalaman yang benar-benar tak terlupakan,” sambungnya.

Pengalaman lainnya juga dirasakan oleh Aliyah, salah satu pemenang tiket konser Sheila On 7 melalui program Tukar Resi JNE Bandung, berhasil mewujudkan mimpinya menonton konser Sheila On 7. 

Dengan mengumpulkan sejumlah resi pengiriman JNE, Aliyah mengikuti mekanisme penukaran yang akhirnya beruntung terpilih. 

“Terima kasih JNE, gak nyangka dapet tiket Sheila On 7 dari JNE. Bahagia sekali bisa nonton konser Sheila On 7, konsernya keren, playlist-nya mantap, visualisasi lagu-lagu kreatif, seru juga kejutan tampilannya. Pokoknya menonton konser semalam merupakan anugerah terindah yang pernah kumiliki?” ujar Aliyah.

SVP Marketing Group Head, Eri Palgunadi menyampaikan, program aktivasi yang telah dijalankan merupakan salah satu bukti nyata komitmen dan dukungan JNE sebagai perusahaan ekspres dan logistik Nasional dalam upayanya untuk mendukung industri musik di Indonesia dan menjadi mitra yang terpercaya bagi para musisi dan penyelenggara acara. 

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network