Alhamdulillah, Kartu Tani Sibedas Sangat Bermanfaat Bagi Kelompok Tani di Bandung

Rizal Fadillah
Ketua Kelompok Tani di Desa Ciporeat, Udin Nugraha. (Foto: Ist)

"Seperti traktor buat pengolahan di sawah, itu sangat membantu dibandingkan tani harus manual, lebih susah," ungkapnya.

Selain itu, Udin berharap program Kartu Tani Sibedas bisa disempurnakan sehingga manfaatnya lebih banyak dirasakan oleh para petani.

"Alhamdulillah yang sudah dirasakan manfaatnya dari Kartu Tani Sibedas ini bisa ditingkatkan lagi apa yang menjadi kekurangan sebelumnya," pungkas Udin.

Untuk diketahui, Bupati Bandung, Dadang Supriatna meluncurkan Kartu Tani Sistem Bertani Dengan Agro Solution (Sibedas) yang merupakan salah satu solusi untuk membangkitkan semangat para petani.

"Kita bekerja sama dengan Bjb, bentuknya berupa kartu ATM yang bisa difungsikan sebagai kartu transaksi. Insyaa Allah Kartu Tani Sibedas ini akan lebih bermanfaat, dengan tujuan akhir untuk mensejahterakan para petani di Kabupaten Bandung," ucap Dadang, Kamis (22/7/2024).

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network