Pada malam hari, suhu kembali turun ke kisaran 18-20 derajat celsius, dengan kelembapan yang semakin tinggi mencapai 98 persen.
Hujan ringan masih berpotensi turun, terutama di wilayah Bandung Selatan dan daerah sekitar sungai serta perbukitan. Udara yang lebih dingin akan membuat suasana malam terasa lebih sejuk dan nyaman.
Editor : Agung Bakti Sarasa
Artikel Terkait