Gedung Pakuan untuk Edukasi Sejarah, Keluarga Mantan Gubernur Jabar Beri Dukungan Penuh

Rizal Fadillah
Keluarga Danny Setiawan, Gubernur Jawa Barat Tahun 2003 - 2008. (Foto: Pipin Sauri/Biro Adpim Jabar)

Sementara itu, Penjabat Gubernur Jabar, Bey Machmudin mengungkapkan bahwa kunjungan keluarga Danny Setiawan memberikan banyak pengalaman baru dan memperkaya pemahamannya tentang sejarah Gedung Negara Pakuan.  

"Alhamdulillah, Pak Danny bersama Ibu dan keluarga besar berkenan hadir. Banyak cerita yang kami dapatkan, mulai dari sprei dan gorden yang ternyata masih dari masa beliau. Ini adalah bentuk penghargaan kami terhadap para senior," ucap Bey.  

Bey mengatakan bahwa undangan ini tidak hanya untuk menjalin silaturahmi, tetapi juga sebagai ajang nostalgia bagi para mantan Gubernur Jabar dan keluarganya.

Bey berharap dapat terus mengenang dan menghormati kontribusi para pendahulunya bagi Jabar.  

"Kami akan terus mengenang apa yang telah dilakukan senior-senior kami. Semoga Pak Danny dan keluarga selalu sehat, sukses, dan bahagia," tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network