Libur Ramadan Jadi Momen Kakang Rudianto Lepas Rindu dengan Keluarga

Rizal Fadillah
Pemain Persib, Kakang Rudianto. (Foto: Dok. Persib)

Kakang pun memaksimalkan waktu untuk melepas rindu dengan keluarganya. Momen yang tidak mudah didapatkan ketika musim bergulir.

Apalagi, pada tahun ini, Persib menjalani jadwal cukup padat karena harus tampil di AFC Champions League Two.

"Sangat penting buat saya di bulan Ramadan ini," ujarnya.

Meskipun begitu, pemain jebolan Akademi Persib ini tetap menjalani program latihan mandiri. Sebab, Kakang ingin kebugarannya tetap terjaga.

"Latihan mandiri, fisik tetap terjaga. Kalau tidak saya akan ketinggalan sama pemain lain," tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network