Dengan demikian, sejak Liga 1 bergulir pada 2017, hanya dua klub yang mampu mencatatkan prestasi juara dua musim beruntun: Persib Bandung dan Bali United.
Daftar Juara Liga 1 Sejak 2017:
- 2017: Bhayangkara FC
- 2018: Persija Jakarta
- 2019: Bali United FC
- 2021/22: Bali United FC
- 2022/23: PSM Makassar
- 2023/24: Persib Bandung
- 2024/25: Persib Bandung
Editor : Agung Bakti Sarasa
Artikel Terkait