Bank bjb Bandoeng 10K Gaungkan Semangat 'Bandung Kembali', 3.100 Pelari Hidupkan Kota Lewat Olahraga
“Ketika lomba lari sukses, wisata tumbuh, perdagangan meningkat, dan pada akhirnya investasi pun mengalir. Inilah strategi kami: branding, investment,” tegasnya.
Ia juga menyebut bahwa Pemkot Bandung akan menggelar event lari setiap pekan, kecuali pada 24–25 Mei yang akan dikhususkan untuk merayakan kemenangan Persib Bandung secara penuh selama 24 jam.
“Bandung kini menjadi kota paling ‘enakeun’ untuk berlari. Kami ingin semangat ini terus hidup, bukan hanya lewat acara besar, tapi juga gerakan rutin yang menghidupkan ruang kota,” tutup Farhan.
Editor : Agung Bakti Sarasa
Artikel Terkait