get app
inews
Aa Text
Read Next : Kekalahan Perdana, Timnas Indonesia Tersandung di Tangan China

Timnas Indonesia vs Thailand: 5 Alasan Skuad Garuda Bakal Permalukan Gajah Perang di Piala AFF 2022

Selasa, 27 Desember 2022 | 10:17 WIB
header img
Timnas Indonesia. (Foto: Instagram @pssi)

5. Misi Balas Dendam

Piala AFF 2020 jadi luka lama bagi Timnas Indonesia atas Thailand. Bagaimana tidak, di edisi sebelum tahun ini, Timnas Indonesia dipaksa menyerah di final Piala AFF 2020 dari Thailand.

Di leg I, Timnas Indonesia dihajar 0-4 oleh Tim Gajah Perang (julukan Thailand). Kemudian, di leg II, skuad Garuda hanya mampu imbang 2-2. Dengan catatan itu, Timnas Indonesia harus rela kalah agregat 2-6 dari Thailand.

Praktis, laga melawan Thailand jadi ajang balas dendam tim besutan Shin Tae-yong atas Thailand. Terlebih tahun ini, Timnas Indonesia diperkuat pemain naturalisasi sekaliber Jordi Amat, Marc Klok, dan Ilija Spasojevic.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut