get app
inews
Aa Text
Read Next : Kekalahan Perdana, Timnas Indonesia Tersandung di Tangan China

Thailand Tanpa 5 Pemain Jagoannya Hadapi Timnas Indonesia di Piala AFF 2022, Bakal Menang Mudah?

Kamis, 29 Desember 2022 | 08:58 WIB
header img
Timnas Thailand. (Foto: Instagram @changsuek)

5. Chanathip Songkrasin

Di urutan pertama 5 pahlawan Thailand di Piaal AFF 2022 yang absen lawan Timnas Indonesia hari ini adalah Chanatip Songkrasin. Ya, Chanatip Songkrasin benar-benar jadi mimpi buruk bagi Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 silam.

Gelandang serang 29 tahun ini membuat skuad Garuda putus asa ketika dilumat 0-4 di leg I final Piala AFF 2020. Ketika itu, pemain yang dijuluki Lionel Messi-nya Thailand ini turut menyumbang dua gol di final leg I.

Akan tetapi, tahun ini, Chanatip Songkrasin dipastikan tidak akan menjebol gawang Timnas Indonesia. Pasalnya, ia tak diizinkan oleh klubnya, Kawasaki Frontale untuk membela Thailand lantaran membutuhkan istirahat lebih, setelah cedera beberapa waktu terakhir.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut