get app
inews
Aa Read Next : Lanjutkan BEDAS Jilid 2, Dadang Supriatna Janji Bangun Bandung Convention Center 

Daftar Gedung Pernikahan Terbaik di Bandung, Nomor 1 dan 3 Muat 2.000 Undangan

Jum'at, 27 Januari 2023 | 20:49 WIB
header img
Bale Asri Pusdai, lokasi gedung pernikahan yang direkomendasikan. Foto: Mantenan

Berada di kawasan strategis membuat Anda tidak perlu mencemaskan tamu yang nantinya kesasar.

Gedung dengan kapasitas maksimum 2000 orang tersebut menyediakan berbagai fasilitas lengkap untuk hari dimana pesta pernikahan berlangsung. Dengan kapasitas seperti itu, tentunya gedung ini mempunyai ruangan yang begitu megah.

Kemudian, gedung pernikahan ini memiliki daya listrik 1.600 watt, sehingga tidak perlu mencemaskan listrik mati tiba-tiba karena daya yang dimilikinya sudah sangat kuat.

4. Gedung Balai Sartika

Memilih gedung pernikahan yang satu ini adalah hal yang paling direkomendasikan untuk Anda yang berasal dari Bandung. Gedung yang mempunyai kapasitas 1.500 orang ini berlokasi di Jl. Suryalaya Indah No. 1-2, Buah Batu.

Anda bisa menyelenggarakan pesta pernikahan dengan konsep standing party di gedung pernikahan yang satu ini. Red karpet, kursi, dan listrik dengan daya 5000 watt sudah termasuk dalam harga sewa gedung.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut