Dear Pemilik Nama Agus, Sejumlah Tempat Wisata di Jabar Banjir Diskon Hari Kemerdekaan
Rabu, 09 Agustus 2023 | 15:08 WIB

Karang Setra Waterland Bandung lokasinya ada di Jl. Sirnagalih No.15, Gegerkalong, Kecmatan Sukasari, Kota Bandung. Harga tiket normal Rp 45.000 untuk Senin-Jumat, Rp 50.000 untuk hari libur.
3. Kampung Karuhun Sumedang
Tak ingin kalah dengan yang lain, tempat wisata Kampung Karuhun juga bakal menyediakan tiket masuk gratis untuk pemilik nama Agus.
Kemudian, pengunjung yang lahir pada tanggal 17 Agustus bakal diberikan diskon 30 persen bagi yang ingin menginap di Cottage sekitaran Kampung Karuhun.
Editor : Zhafran Pramoedya