get app
inews
Aa Text
Read Next : Kekalahan Perdana, Timnas Indonesia Tersandung di Tangan China

Kalahkan Turkmenistan 2-0, Timnas Indonesia Lolos ke Piala Asia U-23

Selasa, 12 September 2023 | 22:10 WIB
header img
Timnas Indonesia U-23. (Foto: Instagram)

Seperti pada menit ke-9, Timnas Indonesia U-23 sempat menggetarkan gawang Turkmenistan. Sayangnya, Pratama Arhan yang memberikan umpan dianggap offside oleh wasit.

Tak ingin menyerah, Skuad asuhan Shin Tae-yong itu pun kembali tampil menekan. Akhirnya, gol yang ditunggu pun tercipta pada menit 40.

Adalah Ivar Jenner yang sukses mencetak gol usai melepaskan tendangan kencang tanpa penjagaan dari luar kotak penalti. Bola pun sempat mengenai bek Turkmenistan, yakni Oraz Orazov, dan bola berbelok tepat ke gawang tim tamu.

Hingga peluit babak pertama dibunyikan, skor 1-0 bertahan hingga turun minum. Memasuki babak kedua, Timnas Indonesia U-23 masih mendominasi jalannya pertandingan.

Mereka terus menekan dan memaksa Turkmenistan harus bermain bertahan. Meski begitu, mereka memiliki pertahanan yang begitu kukuh.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut