get app
inews
Aa Text
Read Next : Relawan Pemenangan 01 Cabut Dukungan, Merapat ke 02 Jelang Pencoblosan Pilkada Bandung 2024

Lantik 24 Kepala Desa, Bupati Bandung: Jangan Jemawa dan Buat Program Tepat Sasaran

Sabtu, 14 Oktober 2023 | 09:02 WIB
header img
Bupati Bandung, Dadang Supriatna saat melantik 24 Kepala Desa hasil Pilkades 2023. (Foto: Ist)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Bupati Bandung, Dadang Supriatna melantik 24 Kepala Desa yang berlangsung di Gedung Moh Toha, Soreang, Kabupaten Bandung, pada Jumat (13/10/2023). 

Dari jumlah tersebut, 22 Kepala Desa yang dilantikan terpilih berdasarkan hasil Pilkades Serentak 2023, satu orang merupakan Pejabat Antar Waktu (PAW) dan satu orang Penjabat (Pj).

Dadang mengatakan, bahwa waktu pelantikan terbilang cepat. Hal tersebut dilakukan guna mengefesienkan penyerapan anggaran tahun 2023.

"Supaya tidak sampai terhambat dan terlambat. Cukup memakan waktu yang cepat, hari ini saya sudah koordinasi dengan Pak Kapolres, Pak Dandim, Pa Kadis DPMD, Kejaksaan, agar bagaimana bisa lebih baik memaksimalkan penyerapan anggarannya," ucap Kang DS, sapaan akrabnya.

Dadang mengatakan, bahwa mekanisme tersebut dilakukan berdasarkan dari total perhitungan seluruh TPS di 22 desa. 

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut