get app
inews
Aa Read Next : Somasi Tak Halangi Semangat BB1%MC Gelorakan Bakti untuk Negeri

Musisi dan Band Indonesia yang Pernah Disomasi, Terbaru Ada Andre Taulany

Sabtu, 13 Januari 2024 | 09:55 WIB
header img
Andre Taulany. (Foto: Instagram @andreastaulany)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Terdapat beberapa musisi dan band Indonesia yang pernah mendapatkan somasi dan menjadi perbincangan hangat banyak orang.

Somasi ini kerap terjadi di kalangan musisi tanah air. Biasanya, masalah ini berkaitan dengan royalti hak cipta lagu ataupun menyangkut soal kontrak dari pencipta lagu dengan band yang membawa lagu tersebut. 

Lalu, siapa saja musisi dan band Indonesia yang pernah disomasi? Dikutip dari berbagai sumber, berikut ulasannya.

1. Band Kotak

Band Kotak dilarang membawakan lagu ciptaan Posan Tobing dan Julia Angelina. Dilansir dari akun Instagram @posantobing, dia mengunggah isi surat untuk melakukan somasi terbuka yang dilakukan pada Jumat, 7 Juli 2023.

Bersama dengan Julia Angelina mantan vokalis Kotak, mereka melayangkan somasi kepada Mario Marcella Handika Putra, Tantri Syalindri Ichlasari dan Swasti Sabdastantri atas dugaan pelanggaran hukum membawakan lagu ciptaannya.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut