get app
inews
Aa Read Next : Kabar Duka, Ibunda Fiersa Besari Meninggal Dunia

Meninggal Usai Idap Subdural hematoma, Ini Penjelasan Penyakit Akira Toriyama

Jum'at, 08 Maret 2024 | 20:32 WIB
header img
Subdural hematoma penyakit Akira Toriyama, Pencipta Dragon Ball. (Foto: net)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Kepergian Kreator Dragon Ball, Akira Toriyama pada Jumat (1/3)  membuat pecinta manga berkabung pada hari ini. Toriyama disebut meninggal dunia usai mengidap penyakit hematoma subdural akut.

Lalu apa itu penyakit hematoma subdural akut itu? Dikutip dari situs Kemenkes, hematoma subdural penumpukan darah di selaput pelindung otak yang berfungsi untuk mencegah infeksi dan cedera di otak.

Penumpukan darah tersebut terjadi akibat pecahnya pembuluh darah di selaput pelindung otak, jika tidak ditangani, kondisi ini bisa berakibat fatal hingga kematian sebagaimana yang dialami Toriyama.

Penyebab Subdural hematoma 

Subdural hematoma terjadi ketika pembuluh darah [pembuluh vena] di ruang subdural pecah hingga menyebabkan darah menumpuk. 

Pecahnya pembuluh darah di ruang subdural dapat disebabkan oleh beberapa keadaan seperti cedera kepala berat, misalnya akibat kecelakaan, olahraga yang melibatkan kontak fisik, dan kekerasan fisik atau pukulan keras ke kepala. Pada kasus tertentu, cedera kepala ringan atau berulang juga dapat menyebabkan subdural hematoma.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut