Jawaban Tak Pasti Mendag soal Kenaikan Harga saat Sidak Pasar Soreang
Selasa, 26 Maret 2024 | 15:15 WIB
Dimana, harga beras premium turun Rp1.000 di kisaran Rp16.000-17.000 per kg, cabai merah Rp30.000-40.000, telur dari Rp32.000 per kg kini turun menjadi Rp26.400.
"Alhamdulillah di Pasar Soreang, Kabupaten Bandung kita lihat beras turun, rata-rata turunnya di atas Rp1.000. Telur tadi Rp26.400, itu sudah mulai turun, kemarin masih Rp32.000 sekarang sudah Rp26.400 sampai Rp29.000, itu masih di bawah harga acuan," bebernya.
Selain itu, bahan pokok perdagingan mulai dari daging ayam dan sapu juga masih stabil.
Harga daging ayam dari Rp42.000 turun menjadi Rp40.000, begitu juga dengan daging sapi yang masih di kisaran harga Rp130.000-140.000 per kg.
Editor : Zhafran Pramoedya