Persib Juara Liga 1, Pj Gubernur Jabar: 10 Tahun Kita Tunggu
Sabtu, 01 Juni 2024 | 20:34 WIB
Tak lupa, Umuh juga berpesan kepada Bobotoh supaya selalu tertib setiap mendukung Persib Bandung. Ini sebagai upaya agar Persib tak melulu mendapatkan denda dari Komdis PSSI.
"Jika ada pertandingan lagi, jangan sampai Persib kena denda, kemaren kan kena denda Rp200 juta. Tapi, inilah kebahagiaan Persib untuk kebahagiaan orang Bandung maupun Jawa Barat," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah