Berkat 7.000 Alat Pompa, Pemprov Jabar Optimis Produksi Gabah Kering Giling Jadi 11 Juta Ton
Kamis, 04 Juli 2024 | 20:00 WIB
Sementara itu, Ketua Kelompok Tani Desa Wanasari Taryono mengatakan, program pompanisasi di Indramayu sangat membantu dalam mempercepat masa tanam.
“Dengan adanya bantuan pompanisasi itu bisa mempercepat musim tanam, Pak. Sebelumnya lambat, sekarang lebih cepat. Semula dalam satu tahun dua kali (tanam), sekarang, insyaallah, tiga kali bisa, Pak," kata Taryono.
Editor : Zhafran Pramoedya