get app
inews
Aa Text
Read Next : Siap Berangkatkan 290 Jamaah Bulan Ini, PT MMS Gelar Manasik Umroh

11 Nama Aplikasi Buatan Pemda Ini Dinilai Aneh, Salah Satunya Jebol Ya Mas

Senin, 08 Juli 2024 | 10:00 WIB
header img
Ilustrasi aplikasi. Foto: Istockphoto.

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Baru-baru ini viral di media sosial mengenai nama-nama aplikasi buatan pemerintah daerah sampai bikin geleng-geleng warganet.

Dari informasi yang dihimpun, ada sekitar 27 ribu aplikasi yang telah dibuat oleh pemerintah daerah dan hanya sekitar 30 persen yang berfungsi dengan baik juga digunakan untuk pelayanan publik.

Kemudian, diantara puluhan ribu aplikasi tersebut, terdapat beberapa nama-nama aplikasi yang dinilai nyeleneh dan tidak pantas meski bertujuan untuk memberikan pelayanan pada masyarakat.

Berikut 11 nama aplikasi buatan pemda yang bikin geleng-geleng kepala.

SiPEPEK

(Sistem Pelayanan Program Penanggulangan Kemiskinan dan Jaminan Kesehatan)
Instansi Pemerintah: Kabupaten Bogor
Arti: Kemaluan perempuan

SITHOLE

(Sistem Informasi Konsultasi Hukum Online Pengadilan Negeri Semarang)
Instansi Pemerintah: Kota Semarang
Arti: Sh*ole berarti anus dalam bahasa Inggris, si thole berarti kemaluan laki-laki dalam bahasa Jawa.

SISKA KU INTIP

(Sistem Integrasi Kelapa Sawit-Sapi Berbasis Kemitraan Usaha Ternak Inti Plasma)
Instansi Pemerintah: Kalimantan Selatan

SIMONTOK

(Sistem Monitoring Stok dan Kebutuhan Pangan Pokok)
Instansi Pemerintah: Kota Surakarta

SISEMOK

(Sistem Informaso Organisasi Kemasyarakatan)
Instansi Pemerintah: Kabupaten Pemalang

SI’CANTIK

(Sistem Informasi Kehadiran dan Kinerja)
Instansi Pemerintah: Kabupaten Bogor

SI GANTENG

(Sistem Informasi Ketenagalistrikan Jawa Tengah)
Instansi Pemerintah: Provinsi Jawa Tengah

SIPEDO

(Sistem Pelatihan Berbasis Database Online)
Instansi Pemerintah: Kabupaten Sumedang

Mas Dedi Memang Jantan

(Program Masyarakat Berdedikasi Memperhatikan Angkatan Kerja Rentan)
Instansi Pemerintah: Pemkot Tegal dan BPJS Ketenagakerjaan

“i-Pubers” Petani

Aplikasi Menebus Pupuk
Instansi Pemerintah: Kabupaten Demak
Arti: Bulu Kemaluan

JEBOL YA MAS

Program Inovasi Puskesmas Anggut Atas
Instansi Pemerintah: Kota Bengkulu.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut