get app
inews
Aa Text
Read Next : Jalan Sehat HUT ke-60 Golkar, Kang Ace Kampanyekan Kader Terbaik Calon Pemimpin di Jabar

Gubernur Lemhanas Tubagus Ace Hasan Syadzily: Teknologi Digital Pengaruhi Situasi Geopolitik

Selasa, 22 Oktober 2024 | 14:58 WIB
header img
Gubernur Lemhanas Tubagus Ace Hasan Syadzily didampingi istri Rita Fitria. (FOTO: ISTIMEWA)

Presiden juga menyinggung soal swasembada dan ketahanan energi. Terakhir, memastikan soal ketahanan ekonomi bangsa.  Ini penting sekali menjadi bagian dari pengkajian Lemhanas. Terakhir, penting, soal penguatan nila-nilai kebangsaan. 

"Ke depan harus dilakukan proaktif. Organisasi kemasyarakatan, kepemudaan, keagamaan, bisnis, kampus-kampus. Sebab tantangan yang dihadapi, transformasi digital, agar nilai kebangsaan ini terus diperbaharui," tutur Kang Ace.

MQ Iswara dan Metty Triantika: Selamat

Sekretaris DPD Partai Golkar Jabar MQ Iswara dan Bendahara Umum DPD Partai Golkar Jawa Barat yang juga Ketua DPRD Kabupaten Cianjur Metty Triantika menyampaikan ucapan selamat kepada Ketua DPD Partai Golkar Jabar Tubagus Ace Hasan Syadzily, yang resmi dilantik sebagai Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) oleh Presiden Prabowo Subianto, Selasa (21/10/2024). 

Metty optimistis Kang Ace akan membawa kemajuan bagi lembaga tersebut dengan kapasitasnya sebagai pemimpin yang berpengalaman.

“Selamat kepada Bapak Tubagus Ace Hasan Syadzily atas amanah baru sebagai Gubernur Lemhannas. Saya yakin dengan kepemimpinan beliau, Lemhannas akan semakin berperan penting dalam memperkuat ketahanan nasional kita,” kata Metty Triantika. 

Editor : Ude D Gunadi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut