Statistik dan Profil Wasit Muhammad Tri Santoso yang Pimpin Laga Persija vs Persib
Rabu, 12 Februari 2025 | 21:10 WIB
![header img](https://img.inews.co.id/media/600/files/networks/2025/02/12/7b5df_wasit.png)
Sepak Terjang Wasit Muhammad Tri Santoso
Pada tahun 2019, Tri dinobatkan sebagai wasit terbaik dalam kompetisi Elite Pro Academy Liga 1 U-16, sebuah penghargaan yang memperkuat reputasinya di dunia sepak bola Indonesia.
Selain itu, Tri pernah memimpin pertandingan antara Persib Bandung dan Madura United di putaran pertama Liga 1 2024 yang berakhir dengan skor 2-2.
Itulah profil Muhammad Tri Santoso wasit yang memimpin laga Persija Jakarta vs Persib Bandung.
Editor : Zhafran Pramoedya