get app
inews
Aa Text
Read Next : Amalan-Amalan Sunnah di Malam Nisfu Syaban 2025: Bekal Meraih Ridha Allah SWT

Amalan Membaca Yasin 3 Kali di Malam Nisfu Syaban dan Niatnya

Kamis, 13 Februari 2025 | 20:45 WIB
header img
Malam Nisfu Syaban. (Foto: Ilustrasi/Freepik)
  • Niat membaca Yasin pertama: Memohon kepada Allah SWT agar memanjangkan umur hamba-Nya dengan tetap beribadah dan taat kepada-Nya.
  • Niat membaca Yasin kedua: Memohon kepada Allah SWT agar diberikan rezeki yang halal sebagai bekal untuk ibadah.
  • Niat membaca Yasin ketiga: Memohon ketetapan iman dan Islam, serta mendapatkan akhir hidup yang baik (husnul khotimah).

Tata Cara Membaca Yasin Tiga Kali di Malam Nisfu Syaban

Berikut adalah tata cara membaca surat Yasin tiga kali di malam Nisfu Syaban:

  1. Membaca surat Yasin setelah mengerjakan shalat Nisfu Syaban.
  2. Membaca surat Yasin pertama kali dengan niat agar Allah SWT memanjangkan umur dalam keadaan tetap beribadah dan taat.
  3. Membaca surat Yasin kedua kali dengan niat agar diberikan rezeki yang halal untuk bekal ibadah.
  4. Membaca surat Yasin ketiga kali dengan niat agar Allah SWT menetapkan iman dan Islam serta memberikan akhir hidup yang baik.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut