get app
inews
Aa Text
Read Next : Kasus Suap Hakim MA, Tanaka Kembali Tegaskan Hubungan dengan Dadan Murni Bisnis

Skandal Uang Rp1 Triliun dan 51 Kg Emas Gegerkan MA, Direktur IYW: Reformasi Peradilan Mendesak

Selasa, 18 Februari 2025 | 22:02 WIB
header img
Direktur Eksekutif IYW Dinalara Butarbutar. (FOTO: ISTIMEWA)

Dinalara menekankan, kasus tersebut menjadi momen krusial bagi Kejaksaan Agung dan sistem hukum Indonesia. Jika ditangani dengan transparan dan tuntas, skandal tersebut bisa menjadi awal dari reformasi peradilan yang telah lama dinantikan.

Namun, jika penyelidikan justru terhenti di tengah jalan atau hanya menyentuh aktor-aktor kecil, maka masyarakat akan semakin yakin hukum di Indonesia memang bisa diperjualbelikan.

"Jawaban ada di tangan Kejaksaan Agung dan sistem hukum Indonesia. Jika mereka berhasil, ini menjadi langkah besar dalam membersihkan mafia hukum di negeri ini. Jika tidak, maka keadilan di Indonesia akan tetap menjadi komoditas yang bisa diperjualbelikan," pungkas Dinalara.
 

Editor : Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut