get app
inews
Aa Text
Read Next : Bojan Hodak Pastikan Beckham Main Lawan Persik Kediri

Banyak Pemain Absen, Persib Tetap Optimistis Jelang Duel Lawan Persik

Selasa, 04 Maret 2025 | 15:30 WIB
header img
Gelandang Persib, Adam Alis. (Foto: Persib/Barly Isham)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Persib Bandung tengah menghadapi krisis pemain akibat cedera yang menimpa beberapa pemain kunci.

Saat ini, Dimas Drajad, Dedi Kusnandar, Febri Hariyadi, Rezaldi Hehanussa, Rachmat Irianto, dan Teja Paku Alam masih dalam proses pemulihan.

Terbaru, pelatih Persib, Bojan Hodak, mengungkapkan bahwa Adam Alis mengalami benturan dalam laga melawan Persebaya Surabaya.

Gelandang enerjik ini bahkan harus ditarik keluar pada babak kedua akibat insiden tersebut.

Terkait kondisinya, Bojan menyebut bahwa Adam masih dalam pemantauan tim medis, namun diharapkan bisa segera pulih.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut