Pulang Kampung? Nick Kuipers Diincar MVV Maastricht dan Klub Top Liga 1
Minggu, 11 Mei 2025 | 13:30 WIB

“Tak hanya MVV, minat juga datang dari Dewa United dan Persija Jakarta,” tambah sumber yang sama.
Kuipers mulai berkiprah di sepak bola Indonesia sejak 2019 dan kini dikenal sebagai salah satu bek asing paling konsisten di Liga 1, sekaligus pilar penting di pertahanan Maung Bandung.
Editor : Agung Bakti Sarasa