Deretan Nominasi Penghargaan Liga 1 2024/2025, Siapa Layak Jadi yang Terbaik?

Nominasi Sebelas Pemain Terbaik (Best XI Formasi 4-2-3-1)
Kiper:
Igor Rodrigues (Persita), Sonny Stevens (Dewa United), Kevin Mendoza (Persib), Alan Bernardon (PSS), Leo Navacchio (Persik)
Bek Tengah:
Aloisius Neto, Nick Kuipers, Gustavo Franca, Elias Dolah, Angelo Meneses, Slavko Damjanovic, Julian Velazquez, Yuran Fernandes, Rizky Ridho, Christophe Nduwarugira
Bek Kiri:
Victor Luiz, Yance Sayuri, Febrianto Uopmabin, Edo Febriansah, Firza Andika
Bek Kanan:
Fajar Fathurrahman, Achmad Maulana Syarif, Arief Catur, Syahrul Lasinari, Kakang Rudianto
Gelandang Tengah:
Alexis Messidoro, Pablo Oliveira, Latyr Fall, Jordy Wehrmann, Marc Klok, Hugo Gomes, Maciej Gajos, Mohammed Rashid, Arkhan Fikri, Kei Hirose
Gelandang Kanan:
Egy Maulana Vikri, Yakob Sayuri, Moussa Sidibe, Irfan Jaya, Beckham Putra
Gelandang Serang:
Tyronne del Pino, Ryo Matsumura, Francisco Rivera, Ricky Kambuaya, Matias Mier
Gelandang Kiri:
Mariano Peralta, Ciro Alves, Bruno Moreira, Lulinha, Privat Mbarga
Penyerang:
Alex Martins, David da Silva, Gustavo Almeida, Dalberto Luan Belo, Gustavo Tocantins
Laporan akhir musim ini sekaligus menjadi refleksi atas dinamika kompetisi Liga 1 yang makin kompetitif. TSG akan mengumumkan pemenang dari masing-masing kategori dalam seremoni penutupan resmi liga yang akan digelar dalam waktu dekat.
Editor : Agung Bakti Sarasa