Kunci Kejayaan Persib Musim Ini Menurut Dua Sosok Legendaris
Minggu, 25 Mei 2025 | 12:00 WIB

Mengenai peluang mempertahankan gelar musim depan, Indra menyatakan semua bergantung pada bagaimana Persib memanfaatkan potensi lokal dan kesiapan internal klub.
“Kalau Persib mengerti hal itu, maka mereka bisa terus mendominasi. Tidak ada waktu untuk lengah karena kompetisi nasional semakin ketat,” tambahnya.
Dengan dukungan penuh dari para penggemar dan pondasi yang sudah kuat, Persib Bandung punya peluang besar untuk kembali berjaya di musim selanjutnya.
Editor : Agung Bakti Sarasa