Dua Mahasiswa Ikopin Hilang Terseret Ombak di Pantai Puncak Guha Garut
Minggu, 20 Juli 2025 | 20:21 WIB

Imbauan untuk Pengunjung Pantai Garut Selatan
Pihak berwenang mengimbau para pengunjung pantai untuk selalu memperhatikan rambu-rambu keselamatan, tidak berenang terlalu jauh dari bibir pantai, dan menghindari area dengan arus kuat.
Keluarga dan kerabat korban telah diberi pendampingan oleh pihak kampus dan tim relawan. Sementara itu, pencarian dijadwalkan dilanjutkan pada pagi hari Senin, 21 Juli 2025.
Editor : Rizal Fadillah