Lebih Aman dari Obat Sirup, Berikut Ramuan Herbal Atasi Batuk dan Pilek Anak ala Buruan SAE

Rizal Fadillah
Terdapat alternatif lain untuk mengobati si kecil saat terserang flu dan batuk. Salah satunya menggunakan bahan-bahan alami. (Foto Ilustrasi/Freepik)

BANDUNG, INEWSBANDUNGRAYA - Maraknya kasus gangguan ginjal akut pada anak membuat Kementerian Kesehatan melarang pemberian obat sirup kepada anak.

Lalu bagaimana jika anak batuk dan pilek? Ada banyak obat alternatif yang dikonsumsi. Apalagi warga Kota Bandung sudah sangat akrab dengan tanaman herbal yang ditanam dari halaman rumah lewat Buruan SAE

Terdapat beberapa obat yang dibuat dari bahan alami yang bisa membuat anak lebih releks, nyaman dan terhidrasi. Di antaranya bawang merah, bawang putih, jahe, kunyit, jeruk nipis, kencur, lemon, daun mint. 

Dilansir dari bandung.go.id, berikut ini cara membuat sirup herbal anak aman dan tidak pahit:

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network