Inilah Daftar Lengkap 29 Wali Kota Bandung dari Masa ke Masa

Rizal Fadillah
Balai Kota Bandung. (Foto: bandung.go.id)

Tercatat, hanya di tahun 2003-2013 saja Kota Bandung dipimpin oleh orang yang sama yakni Dada Rosada.

Tak hanya itu saja, pada pemilihan wali kota tahun 2018 juga tercatat sebagai salah satu sejarah.

Pasalnya, Oded M Danial menjadi Wali Kota Bandung pertama yang sebelumnya menjabat sebagai wakil.

Nah, berikut ini daftar lengkap Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung dari masa ke masa (1906-2023):

1. R.E. Krijboom (exofficio) - Wali Kota Tahun 1907-1908

2. J.A. van Der Ent (exofficio) - Wali Kota Tahun 1909-1910

3. J.J. Verwijk (exofficio)- Wali Kota Tahun 1910-1912

4. C.C.B. van Vlenier (exofficio) - Wali Kota Tahun 1912-1913

5. B. van Bijveld (exofficio) - Wali Kota Tahun 1913-1920

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network