Keberhasilan adanya peserta pria dalam program KB, lanjutnya, tidak terlepas dari kehadiran kelompok paguyuban KB pria yang selama ini aktif mensosialisasikan serta mengedukasi masyarakat.
"Mereka berupaya untuk meningkatkan pengetahuan PUS pria untuk mau terlibat dalam kegiatan kontrasepsi," ungkapnya.
Dikatakan Dadan, saat ini sudah saatnya ada keseteraan gender dalam pelayanan KB, di mana KB bukan hanya dilakukan oleh kaum ibu, namun kaum bapak juga bisa terlibat untuk ikut ber-KB.
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait