Inilah 4 Alasan Mengapa Harus Ganti Smartphone ke Galaxy S23 Series 5G

Rizal Fadillah
Samsung Galaxy S23 Series 5G. (Foto: Ist)

Dan bahkan, nilai lebih lagi bagi yang meminangnya yaitu menjadi bagian keberlanjutan karena Galaxy S23 Series 5G ini memiliki lebih banyak komponen dengan kandungan yang eco friendly.

"Salah satu alasan umum konsumen untuk ganti smartphone adalah keinginan akan inovasi terbaru yang dapat menunjang berbagai aktivitas," ucap MX Product Marketing Manager, Samsung Electronics Indonesia, Verry Octavianus dalam keterangannya, Kamis (16/2/2023).

Maka dari itu, di tahun 2023 ini, Samsung jadi yang terdepan dalam menghadirkan inovasi terkini lewat Galaxy S23 Series 5G yang dibekali berbagai pembaruan mutakhir seperti Adaptive Pixel 200MP–inovasi kamera paling canggih–dan Snapdragon 8 Gen 2 Mobile Platform for Galaxy–chipset inovatif yang menawarkan performa dan efisiensi maksimal dalam satu waktu.

"Berkat inovasi terbaru, Galaxy S23 Series 5G mampu memfasilitasi kebutuhan konsumen untuk upgrade ke smartphone yang lebih epic saat dipakai di berbagai aktivitas,” ujar," ungkapnya.

Simak alasan mengapa kamu harus ganti smartphone dan upgrade ke Galaxy S23 Series 5G untuk menikmati inovasi terbaru yang bikin keseharian kamu jadi lebih epic:

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network