Amalan di Malam Nuzulul Quran, Ini Bacaan Latin dan Artinya

Aqeela Zea
Amalan yang bisa dilakukan di malam nuzulul quran. (Foto: Ist)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Umat muslim perlu mengingat salah satu peristiwa penting di bulan Ramadhan. Peristiwa ini adalah malam Nuzulul Quran yang jatuh pada 17 Ramadhan.

Di malam 17 Ramadhan, Allah SWT menurunkan Al Qur'an dan diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW.

Oleh karenanya, umat muslim dianjurkan mengamalkan berbagai amalan, satu di antaranya yaitu berdzikir dan membaca doa.

Inilah bacaan dzikir dan doa malam Nuzulul Quran yang bisa dilafalkan dengan firman Allah SWT dalam surat Al Baqarah ayat 185:

Syahru ramadaanallazii unzila fiihil-qur'aanu hudal lin-naasi wa bayyinaatim minal-hudaa wal-furqaan, fa man syahida mingkumusy-syahra falyasum-h, wa mang kaana mariidan au 'alaa safarin fa 'iddatum min ayyaamin ukhar, yuriidullaahu bikumul-yusra wa laa yuriidu bikumul-'usra wa litukmilul-'iddata wa litukabbirullaaha 'alaa maa hadaakum wa la'allakum tasykurun.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network