4 Tempat Wisata Terbaik di Garut, Cocok Liburan Bareng Keluarga

Aqeela Zea
Situ Bagendit, salah satu tempat wisata keren yang ada di Garut. Foto: Instagram/@situbagendit.official_

Kawah yang berlokasi di Wanajaya, Kabupaten Garut tersebut selain menyuguhkan pemandangan kawah yang indah, air panas yang dihasilkan kawah diyakini bisa menyembuhkan berbagai penyakit seperti rematik.

Hal itu mungkin karena Kawah Putih Talaga Bodas mempunyai kandungan belerang yang cukup tinggi.

4. Pantai Sayang Heulang

Garut selain mempunyai pemandangan pegunungan, ternyata juga memiliki objek wisata pantai yang indah, salah satunya yaitu Pantai Sayang Heulang.

Destinasi wisata yang berada di Kecamatan Pameungpeuk, Kabupaten Garut, itu baru saja selesai direvitalisasi oleh Pemprov Jabar.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network