Ema Ingatkan Perumda Pasar Turut Aktif Tangani Sampah: Itu Bagian dari Tugas Utama

Rizal Fadillah
Sekretaris Daerah Kota Bandung, Ema Sumarna. (FOto: bandung.go.id)

"Perumda Pasar bagian organisasi pemerintahan, mereka harus berfikir lebih baik. Secara teknis mau kerja sama dengan vendor, atau secara intensif dengan DLH, kita sudah ingatkan. Jadi sampah bagian daripada tugas utama yang harus ditangani," katanya.

Disamping itu, Ema mengatakan, saat ini memasuki musim penghujan, sehingga masyarakat diimbau untuk mengelola sampah jangan sampai terjadi banjir. 

"Kalau itu terjadi tumpukan, jelas akan merusak estetika sehingga menimbulkan bau. Kalau bertumpuk di jalan itu akan menjadi potensi berserakan, kalau terbawa air hujan," tandasnya.



Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network