Bagaimana untuk pemain di posisi playmaker? Posisi itu bakal ditempati Marselino Ferdinan yang bakal mendukung duet penyerang Rafael Struick dan Ramadhan Sananta.
Kolaborasi di atas diharapkan memberikan hasil positif kepada Timnas Indonesia. Jika menang atas Libya, Timnas Indonesia bakal mendapatkan tambahan 2,93 poin di ranking FIFA.
Berikut prediksi susunan pemain Timnas Indonesia vs Libya leg kedua:
(3-4-1-2): Ernando Ari; Rizky Ridho, Jordi Amat, Justin Hubner; Sandy Walsh, Shayne Pattynama, Marc Klok, Ivar Jenner; Marselino Ferdinan; Rafael Struick, Ramadhan Sananta.
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait